Monday 11 February 2013

Cara Membuat Kotak Pencarian Blog / Website dengan Mudah

Search Form
Cara Membuat Kotak Pencarian Blog / Website dengan Mudah.. Pada Kesempatan ini saya Blog Joisetrick ingin berbagi mengenai cara membuat form search atau kotak pencarian di blog / website. mungkin bagi para master blogger cara ini sangatlah mudah dan bahkan menertawakan saya tapi bagi saya ini sangat berkreasi dan bukan hanya sekedar copy paste dari blog-blog yang lainnya. dalam tutorial kali ini tentang cara membuat form search atau kotak pencarian di blog / website. blog atau website mungkin masih terlalu kurang lengkap apabila tidak disertai dengan adanya form seach / Kotak Pencarian, karena mungkin tanpa adanya form search pasti si pengunjung juga bingung harus mencari artikel atau file yang lainnya dari mana ngetiknya y kaaaan...! mending langsung aja yah simak tutorialnya...

Pertama...
Copas Kode HTML di bawah ini..

<form action="http://karotutorial.blogspot.com/search" method="get"> <input class="textinput" name="q" size="25" type="text"/> <input value="search" class="buttonsubmit" name="submit" type="submit"/></form>

Kedua.. Login ke Blogger
Ketiga.. Pilih Tata Letak seperti pada gambar di bawah ini..

Search Form

Keempat... Tambah Gadjet.. seperti yang terlihat pad gambar di atas dengan panah berwarna merah..
Kemudian.. Pilih HTML/Javascript.. seperti pada gambar di bawah ini..
Search Form
Simpan / Save..
NB..
      - Text yang berwarna Biru ganti dengan alamat blog kawan..

OK. sekian Terimakasih and Semoga Bermanfaat..

No comments:

Post a Comment